Pasang Bracket SHAD

Lagi Social Distancing, Iseng DIY Pasang Bracket SHAD ADV 150 di Rumah

Maret 22, 2020 elang 6

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, di saat weekend gini biasanya paling asyik main motoran ke daerah-daerah sejuk ala sunmori. Tapi berhubung kondisi saat ini lagi menjamur wabah Covid-19 dan adanya anjuran social distancing dengan tetap tinggal dirumah kecuali perlu banget maka weekend ini Elang isi dengan aktivitas bongkar-bongkar motor kesayangan.

Mengobati Motor Mogok Akibat Banjir

Tips Cara Cepat Mengobati Motor Mogok Akibat Banjir

Februari 26, 2020 EYD 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, berdasarkan perkiraan cuaca Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang dilansir melalui situs resminya menyatakan bahwa warga diimbau untuk mewaspadai banjir di bulan Maret, April dan Mei 2020. Walaupun pemerintah sudah memiliki tindakan-tindakan pencegahan akan terjadinya banjir, akan tetapi ada baiknya kita juga tetap menjaga agar barang-barang berharga kita bisa [Selengkapnya]

Menghidupkan Smartkey Honda Tanpa Remote

Tips Menghidupkan Smartkey Honda Tanpa Remote dalam Kondisi Darurat

Februari 2, 2020 elang 12

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, tidak dipungkiri lagi saat ini fitur Smart Key atau lebih dikenal keyless kini menjadi sebuah kebutuhan tidak lagi sekedar gaya-gayaan. Fitur ini memberi rasa aman dan nyaman terhadap motor kesayangan dari potensi kehilangan oleh tangan-tangan jahil sekaligus lebih praktis dalam penggunaan karena tanpa anak kunci.

Tips Aman Menggunakan Genset untuk Rumah

Januari 3, 2020 elang 1

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, banjir yang melanda Jakarta dan sekitarnya pada Rabu lalu menyisakan berbagai persoalan bagi masyarakat yang terkena dampaknya mulai dari kekurangan air bersih, pakaian layak pakai, makanan sehari-hari hingga pemadaman listrik yang menyebabkan terganggunya aktifitas sehari-hari.

Produk Pembersih dan Pelumas Serbaguna Rexco

Tips Ringan Mengatasi Bunyi Brebet pada Karburator Sepeda Motor

Agustus 14, 2019 elang 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, perawatan motor sebenarnya tidak melulu mahal dan ribet, kadang kita bisa mengerjakan sendiri tanpa harus pergi ke bengkel. Misalnya mengatasi sepeda motor kita yang bersuara kasar atau bunyi brebet yang disebabkan oleh karburator yang kotor.

Tips Tetap Sehat dan Selamat Menjalani Mudik ala Yamaha

Juni 1, 2019 elang 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, musim mudik telah tiba dan mungkin sebagian sobat biker sedang dalam perjalanan dan ada yang telah tiba di kampung halaman. Bagi yang akan mudik besok ada 5 hal yang penting perlu diperhatikan untuk para pemudik pengguna sepeda motor agar tetap fit dan selamat sampai di [Selengkapnya]

Skutik Andalan Musim Mudik

[Testimoni] Yamaha LEXi, Calon Skutik Andalan Musim Mudik

Mei 17, 2019 elang 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, aktivitas mudik mengunjungi keluarga di kampung halaman sudah menjadi tradisi yang dilakukan tiap tahun menjelang Lebaran di Indonesia. Sehingga dapat berkumpul bersama sanak saudara yang tinggal berjauhan untuk merayakan hari raya.

Suara Glodak Pakai Box Motor

VLOG: Tips Menghilangkan Suara Glodak Pakai Box Motor

April 7, 2019 elang 3

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, box motor bagi Elang adalah piranti wajib buat motor yang dipakai harian apalagi jika motor tidak memiliki ruang bagasi yang cukup di bawah jok. Seperti MX Strada saat ini, sejak baru begitu STNK turun motor langsung dipasangi top box.

Perbedaan Sistem Pengereman

Techtalk: Ini Perbedaan Sistem Pengereman pada Kendaraan, Pilih Mana?

April 4, 2019 elang 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, rem pada kendaraan bermotor merupakan bagian komponen yang sangat vital. Karena rem ini adalah komponen paling penting di setiap kendaraan, fungsi dari rem sendiri adalah untuk menghentikan putaran roda sehingga kendaraan secara perlahan dapat berhenti sempurna. Kemampuan dalam pengereman sama dengan kemampuan mesin pada kendaraan [Selengkapnya]

Menghadapi Banjir Saat Bermotor

Tips Selalu Siap Menghadapi Banjir Saat Bermotor

Maret 6, 2019 elang 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, sudah memasuki bulan Maret dan telah lewat masa Imlek namun melalui situs BMKG masih melansir daerah-daerah yang menjadi daerah rawan banjir yang akan terjadi dibulan Maret ini. Prakiraan tersebut meliputi potensi banjir tinggi, menengah, rendah dan aman dari kejadian banjir.

Toolkit Standar di Motormu

Touring Naik Motor, Jangan Lupa Bawa Toolkit Standar di Motormu

Desember 21, 2018 elang 0

ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, musim liburan telah tiba dan seperti biasa sobat biker di menjelang akhir tahun ini biasanya memiliki agenda touring masing-masing. Agar perjalanan lancar selain kondisi motor juga disiapkan, jangan lupa untuk membawa beberapa toolkit standar yang bisa dijadikan pertolongan pertama saat motor mengalami masalah dan jauh [Selengkapnya]

Cara Perawatan Helm

Cara Perawatan Helm ala Elang Jalanan, cukup simpel

Januari 25, 2018 elang 0

Assalamualaikum sobat biker, halo helmet lovers kali ini Elang coba ulas tips perawatan apparel penting satu ini. Yang namanya helm apalagi helm kesayangan tidak hanya tau pakai tapi harus pintar merawat agar helm selalu dalam kondisi fresh dan menyenangkan saat akan dipakai, dimana dan kapanpun. Dengan perawatan yang benar, tidak [Selengkapnya]

Cara Blokir STNK

Catatan Cara Blokir STNK Hindari Pajak Progresif

Januari 18, 2018 elang 12

Assalamualaikum sobat biker, masih ingat salah satu motor yang ada di garasi Elang beberapa waktu lalu? Yap Honda Supra X125 lansiran 2011 akhirnya dilepas oleh nyonya karena motor jarang dipakai dan istri sendiri memang sudah gak pernah mau lagi untuk naik motor. Dengan hadirnya motor kedua ini, otomatis si Supra [Selengkapnya]