ElangJalanan.NET – Assalamu’alaikum sobat biker, secara meyakinkan Rins berhasil menjadi juara di race seri Austin hari Minggu kemarin setelah berhasil merebut posisi Rossi yang sempat memimpin sejak pertengahan race.
Dengan hasil ini Alex Rins menandai kemenangan Suzuki di level tertinggi kelas MotoGP sejak puasa juara 2016 lalu.
Marc Marquez yang sempat memimpin jauh 3,6 detik di depan Rossi kehilangan grip roda depan RC213V-nya dan crash. Hasil mengecewakan ini memupuskan harapan doi untuk bisa mencatatkan kemenangan ke-8 kali berturut-turut di sirkuit COTA.
Jack Miller dari tim satelit Pramac Ducati berhasil masuk podium setelah mengungguli Dovizioso di posisi ketiga. Dovi finish ke-4 dan dengan hasil ini mengantarkan doi memuncaki klasemen sementara menggeser Marc Marquez.
Vinales dan Joan Mir harus menelan pahit penalty jump-start yang mereka lakukan dan harus melewati pit. Hingga akhir race Vinales dan Mir hanya mampu memperbaiki posisi finish ke-11 dan 17.
Di awal-awal race Crutchlow terlalu ngepush saat merebut posisi kedua Valentino Rossi dan crash tidak mampu melanjutkan race.
Gimana dengan Jorge Lorenzo, hm.. hingga race seri ini doi masih kepayahan dan mengalami masalah teknis di RC213V dan terpaksa DNF.
Monggo bagi yang gak sempat nonton jalannya race semalam, download dan koleksi video full race MotoGP Austin 2019 via link di bawah, semoga bermanfaat..
Hasil Lengkap Full Race MotoGP Austin 2019
- Alex Rins ESP Suzuki Ecstar (GSX-RR) 41m 45.499s
- Valentino Rossi ITA Monster Yamaha (YZR-M1) 41m 45.961s
- Jack Miller AUS Pramac Ducati (GP19) 41m 53.953s
- Andrea Dovizioso ITA Mission Winnow Ducati (GP19) 41m 54.919s
- Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha SRT (YZR-M1) 42m 3.520s
- Danilo Petrucci ITA Mission Winnow Ducati (GP19) 42m 6.975s
- Fabio Quartararo FRA Petronas Yamaha SRT (YZR-M1)* 42m 11.610s
- Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory (RC16) 42m 15.242s
- Francesco Bagnaia ITA Pramac Ducati (GP18)* 42m 16.107s
- Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) 42m 16.510s
- Maverick ViƱales ESP Monster Yamaha (YZR-M1) 42m 19.576s
- Andrea Iannone ITA Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 42m 20.278s
- Johann Zarco FRA Red Bull KTM Factory (RC16) 42m 27.957s
- Miguel Oliveira POR Red Bull KTM Tech3 (RC16)* 42m 29.771s
- Tito Rabat ESP Reale Avintia Ducati (GP18) 42m 30.122s
- Karel Abraham CZE Reale Avintia Ducati (GP18) 42m 30.239s
- Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)* 42m 33.562s
- Hafizh Syahrin MAL Red Bull KTM Tech3 (RC16) 42m 53.182s
Jorge Lorenzo ESP Repsol Honda (RC213V) DNF
Marc Marquez ESP Repsol Honda (RC213V) DNF
Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) DNF
Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) DNF
Note: setelah sepekan file video akan dihapus untuk alasan menghemat space server, harap maklum
Download Video Full Race MotoGP Austin 2019 (666M)
[NOTE: Resource file video telah dihapus, ElangJalanan.NET hanya menyimpan video MotoGP musim berlangsung karena keterbatasan kapasitas server, harap maklum]
Mas pake hp android kok gk bsa didownload biasane bisa
Thanks bang. Ini yg aku cari2 dari kemaren. Nonton di YouTube sekalipun full. Tapi ternyata gk sefull race disini
sip kang š
btw kalau disini, di akhir musim semua video dihapus kang
Kang. Moto GP Thailand tadi udh ada belum? Kakak saya belum nonton. Di link lain belum ada. UseeTV gk bisa di puter. Mohon upoad kang.
Insyaallah besok saya upload kang š