No Image

Yamaha Mio masih menjadi pilihan favorit kaum hawa

Juni 17, 2012 elang 0

Walau penguasaan market skutik sudah terlepas dari tangan Yamaha Mio, namun ternyata nama Mio tidak dapat begitu saja lepas dari mindset kaum hawa bahwa skutik itu adalah Mio. Ini merupakan keuntungan tersendiri bagi si first mover Yamaha Mio masih tetap melekat hingga sekarang. Hal ini senada dengan hasil penghargaan yang [Selengkapnya]

No Image

Gile, saban hari MX Strada diasepin Vario 125

Juni 16, 2012 elang 8

Tidak ada maksud mo bakar-bakaran dalam artikel ini, namun EYD coba share pengalaman sehari-hari berkendara di jalanan bertemu Vario 125 PGM-FI. Dari impresi tampilan semua sepakat kalau Vario 125 adalah desain terbaik skutik AHM yang ada saat ini. Ternyata secara performa pun EYD menilainya gak malu-maluin, sesuailah ama besaran cc [Selengkapnya]

No Image

Serba serbi Biker di Jalanan

Juni 16, 2012 elang 1

Suatu malam dalam perjalanan pulang EYD menyaksikan 2 motor saling bersenggolan dan akhirnya jatuh kedua-keduanya. Sigap orang-orang di sekitar yang kebetulan memang ramai di pinggir jalan mencoba menolong mengangkat kedua motor untuk dipinggirkan. EYD berhenti sejenak sambil melihat kondisi kedua orang tersebut.

No Image

Coba Vario 125 menawarkan warna ungu, pasti lebih moncer

Juni 14, 2012 elang 4

Well, melihat penjualan skutik Honda Vario 125 PGM-FI bulan Mei kemarin memang semakin meningkat yang menyentuh angka tertinggi sebanyak 75.794 unit sejak diluncurkan Maret 2012. Boleh jadi Vario 125 inilah yang ternyata menjadi suksesor di era injeksi motor-motor Honda. Spacy Helm-in injeksi yang dibanderol lebih murah saja tidak mampu berbuat [Selengkapnya]

No Image

Suzuki Nex Super FI, alternatif skutik injeksi entry level

Juni 10, 2012 elang 3

Well, Suzuki Nex Super FI telah diperkenalkan ke media di Bandung kemarin. Secara desain ternyata tidak banyak perbedaan signifikan antara versi karburator. Yang paling mencolok adalah penggunaan velg berwarna silver dan adanya logo sticket FI Fuel Injection pada bagian atas setang kiri.

No Image

Semakin terang benderang kemudahan merawat injeksi Yamaha (bag. 1)

Juni 4, 2012 elang 8

Well, walau agak telat menginformasikan karena kesibukan di dunia nyata šŸ˜€ namun EYD coba merangkum kegiatan workshop Yamaha kemarin dimana beberapa Blogger mendapatkan kesempatan untuk terjun langsung melakukan service sistem injeksi Yamaha. Mengingat hari kerja EYD kudu ambil cuti agar gak terlalu mengganggu pekerjaan yang juga memang sibuk. Hari itu [Selengkapnya]

No Image

MotoGP: Lorenzo Juarai seri Catalunya, Dovizioso podium

Juni 3, 2012 elang 0

Lap 1 Pedrosa langsung ngacir ke depan dibuntuti Lorenzo, dan Spies akhirnya bisa start bagus di posisi ketiga. Crutchclow langsung menyodok ke posisi keempat. Lap 2 Stoner agak melebar, sementara Rossi sudah mulai mendekati Stoner, dan yaa..Spies melebar dan ndelosor.

No Image

Akhirnya Jupiter MX ada temennya di jalanan

Mei 31, 2012 elang 11

Well, tidak bermaksud apa-apa namun hanya sharing aja apa yang EYD temukan di jalanan akhir-akhir ini. Yap seiring semakin banyaknya Honda Vario 125 PGM-FI berseliweran di jalanan, ada yang unik dan mungkin menjadi perhatian utama bagi EYD yang suka memperhatikan lalu lalang motor-motor di jalanan. Bingung? Oke yuk kita telaah [Selengkapnya]

No Image

Punya NJMX buat harian, berapa sih biaya operasional bulanannya?

Mei 27, 2012 elang 14

Well lewat artikel ini EYD coba share perhitungan biaya operasional yang kudu dikeluarkan jika memiliki motor New Jupiter MX buat harian. Maksud dari share ini agar potensial buyer yang selama ini mengisi line up motor entry level bisa menimbang-nimbang jika mau upgrade naik kelas ke kelas bebek 135cc Jupiter MX.

No Image

Kalau Bentuk Sudah Baik Diterima Konsumen, Tak Perlu Rasanya Facelift Desain

Mei 25, 2012 elang 11

Well kalau melihat desain-desain motor dulu era 90-an dan awal 2000-an ada beberapa desain motor yang menurut catatan EYD cukup bagus dan diterima konsumen kebanyakan. Tapi sayang entah karena pertimbangan apa dari insinyur-insinyur pabrikan tersebut harus merombak total bahkan ada yang disuntik mati desain motor tersebut.

No Image

MotoGP Le Mans, Lorenzo Juara, Rossi Podium Gemilang

Mei 20, 2012 elang 3

Lap 1 Randy de Puniet langsung crash saat melakukan start, Lorenzo berhasil overtake Pedrosa, sementara Rossi berhasil mengekor di posisi keempat, calon bakalseru nih Lap kedua Ivan Silva crash, terjadi pertarungan sengit Rossi dengan Pedrosa memperebutkan Ā posisi ke-3 dan akhirnya Rossi berhasil overtake Pedrosa.