Ratusan Peserta Hadiri Puncak Acara Festival Vokasi

April 20, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET –  Sebanyak 728 peserta telah hadir di Puncak Acara Festival Vokasi Satu Hati (FVSH) 2022 yang digelar PT Astra Honda Motor (AHM) secara daring pada Selasa, (19/4). Mereka menjadi saksi para guru, siswa dan SMK yang meraih penghargaan pada puncak acara dari beragam rangkaian kegiatan selama Januari hingga April [Selengkapnya]

Inilah 5 Motor Honda Terlaris di IIMS, Honda Vario 160 Jadi Primadona

April 12, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET –  Menutup gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2022, PT. Astra Honda Motor (AHM) berhasil mencatatkan penjualan tinggi sebanyak 798 unit. Beragam jajaran sepeda motor Honda di berbagai segmen sesuai gaya hidup memukau pengunjung IIMS 2022. All New Honda Vario 160 yang baru saja diluncurkan pada awal tahun ini [Selengkapnya]

Simak Tips Berkendara Aman dan Nyaman Saat Puasa Dari AHM

April 7, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET –  Salah satu hikmah dan pesan terpenting dalam berpuasa di bulan Ramadhan ialah mengendalikan diri untuk tidak hanya melakukan hal yang dilarang tapi juga yang halal pun harus mampu dikendalikan. Pelajaran ini juga bisa diterapkan saat berkendara di jalan raya bersama pengguna jalan lain.

Big Bike Honda Tampil Semakin Stylish dan Modern

April 2, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET –  PT. Astra Honda Motor (AHM) memberikan penyegaran pada jajaran big bike Honda Rebel dan CB650R. Tampilan warna baru dengan beragam fitur serta teknologi canggih yang telah disematkan pada jajaran big bike Honda semakin memperkuat kesan modern serta tampilan stylish yang mempu memberikan kebanggaan bagi para pecinta Big Bike [Selengkapnya]

AHM Pasarkan CBR 1000RR-R Fireblade SP Edisi Spesial 30 Tahun

Maret 19, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET –  PT. Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan racikan baru CBR1000RR-R Fireblade SP untuk penggemar big bike di Tanah Air. Tidak tanggung-tanggung, motor supersport berperforma tinggi ini menyapa dengan edisi khusus merayakan 30 tahun kehadiran Fireblade, atau disebut dengan CBR1000RR-R Fireblade SP 30th Anniversary.

Motor Bebek Honda Revo Semakin Memikat dengan Tampilan Baru

Januari 26, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET –  PT. Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan penyegaran tampilan terbaru pada sepeda motor Honda Revo melalui perubahan desain stripe yang semakin menambah kesan agresif. Penyegaran ini menjadikan Honda Revo series tampil sesuai dengan karakter pengendara yang aktif dalam menjalani beragam aktivitas.

Dorong Literasi, AHM Gelar Olimpiade Satu Hati, Cerdas Cermat Online untuk Siswa

Januari 24, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET – PT. Astra Honda Motor (AHM) mengajak ratusan siswa dari 58 sekolah yang tersebar di seluruh Indonesia dalam ajang lomba cerdas cermat virtual bertajuk Olimpiade Satu Hati (OSH). Kegiatan ini menjadi ajang adu ketangkasan pengetahuan sebagai langkah kreatif menghadirkan pengayaan literasi untuk  generasi muda Indonesia.

Catat Kenaikan 36,1%, AHM Perkuat Kontribusi Ekspor Motor Indonesia

Januari 17, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET – PT. Astra Honda Motor (AHM) menutup tahun 2021 dengan catatan ekspor yang gemilang. Sebanyak 392.829 unit sepeda motor berhasil dikirimkan dalam bentuk Completely Build Up (CBU) ke luar negeri sepanjang tahun lalu. Jumlah ini meningkat 36,1% dibandingkan dengan capaian ekspor CBU tahun 2020 yang berjumlah 288.543 unit.

Festival Vokasi Satu Hati Meriahkan Dunia Pendidikan Indonesia

Januari 17, 2022 EYD 0

ElangJalanan.NET – PT. Astra Honda Motor (AHM) menggelar Festival Vokasi Satu Hati yang diikuti oleh para pelajar dan tenaga pengajar di 712 SMK mitra binaan perusahaan. Beragam rangkaian kegiatan yang berlangsung sejak Januari hingga April 2022 ini menjadi salah satu upaya AHM untuk terus bersinergi dengan dunia pendidikan untuk mencetak [Selengkapnya]

Modifikator ‘Ibu Kota’ Juara Kontes Nasional Honda

Desember 28, 2021 EYD 0

ElangJalanan.NET – Penggemar modifikasi sepeda motor khususnya lambang sayap mengepak, Honda dari Jakarta ‘unjuk gigi’ dalam ajang bergengsi modifikasi tahunan PT. Astra Honda Motor. Setelah melalui proses penilaian ketat, empat motor Honda dari Jakarta berhasil kuasai empat kategori lomba.

Bersaing Sengit di Honda Modif Contest 2021, Inilah Modifikator Terbaik versi AHM

Desember 20, 2021 EYD 0

ElangJalanan.NET – PT. Astra Honda Motor (AHM) umumkan modifikator terbaik ajang Honda Modif Contest (HMC) 2021 di City of Tomorow Mall, Surabaya (18/12). Digelar secara hybrid, kontes kreatifitas modifikasi sepeda motor Honda ini melahirkan karya yang semakin beragam dengan jangkauan peserta yang semakin luas.

Pembalap Binaan AHM, Fadillah Arbi Resmi Bersaing di FIM Moto3 2022

Desember 16, 2021 EYD 0

ElangJalanan.NET – Pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM), Fadillah Arbi Aditama secara resmi telah terpilih menjadi bagian dari Junior Talent Team yang akan bersaing di FIM Moto3 Junior World Championship musim 2022. Pemuda lulusan Astra Honda Racing School 2019 asal Purworejo, Jawa Tengah ini akan mewakili Indonesia untuk mengharumkan [Selengkapnya]

Motor Sport Adventure Touring New CB150X Dirilis Rp 32,95 Juta

Desember 10, 2021 EYD 0

ElangJalanan.NET – Menjawab penantian konsumen, PT. Astra Honda Motor (AHM) mengumumkan harga resmi motor sport adventure turing 150cc pertama di Indonesia yaitu New CB150X yang diluncurkan pada bulan November lalu. Sebagai pionir di kelasnya, New CB150X ini dipasarkan dengan harga OTR (On The Road) DKI Jakarta Rp. 32.950.000 dan untuk [Selengkapnya]

Semakin Bergaya, New Honda Scoopy Punya Tampilan Baru

Desember 9, 2021 EYD 0

ElangJalanan.NET – PT. Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan penyegaran terbaru pada New Honda Scoopy, melalui perubahan warna dan stripe yang memperkuat karakter unik dan fashionable bagi para penggunanya. Melalui tampilan terbaru ini, New Honda Scoopy semakin memikat perhatian para pencinta salah satu skutik terfavorit di Tanah Air sejak diluncurkan perdana [Selengkapnya]

Erupsi Semeru, Yayasan AHM Salurkan Bantuan untuk Korban Pengungsian

Desember 8, 2021 EYD 0

ElangJalanan.NET – Yayasan Astra Honda Motor (Yayasan AHM) bekerjasama dengan main dealer PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM) menyerahkan bantuan kemanusiaan berupa paket makanan senilai Rp. 200 juta untuk korban erupsi Gunung Semeru yang berada di beberapa wilayah di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.