Pesta Akbar Honda Bikers Day kembali digelar

Siap-siap Pesta Akbar Honda Bikers Day kembali digelar

Agustus 24, 2017 elang 0

Assalamualaikum sobat biker, AHM kembali menggelar pesta akbar bagi para pecinta sepeda motor di Tanah Air yaitu Honda Bikers Day (HBD) 2017. Tahun ini ajang silaturahmi para bikers ini akan digelar di Yogyakarta dengan didahului HBD regional di 3 pulau besar di Indonesia untuk mewadahi solidnya persaudaraan atau brotherhood para [Selengkapnya]

No Image

AHM Ajak Ribuan Pecinta New Honda Supra GTR150 Berbagi Kebaikan di Bulan Ramadhan

Juni 17, 2017 elang 0

Assalamualaikum sobat biker, PT Astra Honda Motor (AHM) beserta jaringan main dealernya menggelar Brotherfood Gathering dan Bikers Sholeh sekaligus mengajak sekitar 1.820 bikers yang tergabung dalam 78 klub New Honda Supra GTR 150 berbagi kebaikan. Kegiatan yang dilaksanakan pada bulan ramadhan ini merupakan upaya AHM dan jaringan main dealernya untuk [Selengkapnya]

No Image

Komunitas Sonic Deklarasikan Asosiasi Honda Sonic Independent Indonesia

Mei 2, 2017 elang 0

Assalamualaikum sobat biker, pada hari Minggu (30/04) ratusan pecinta Honda Sonic mendeklarasikan Asosiasi Honda Sonic Independent Indonesia (AHSII) di Sabilulungan Park, Bandung. Ini adalah wadah silaturahmi asosiasi pertama di tanah air bagi para bikers pengguna Sonic yang berada dalam payung asosiasi Honda Sonic.

No Image

MaxiYamahaDay ke-4 digelar di Jawa Timur, dimeriahkan seribuan peserta

Mei 2, 2017 elang 0

Assalamualaikum sobat biker, kembali ajang gathering pengguna motor Maxi Yamaha dengan tajuk #MAXIYAMAHADAY kembali digelar. Untuk ke-4 kalinya di tahun ini setelah sebelumnya diadakan di Cibubur, Bandung, Batang (Jawa Tengah), kali ini menyambangi area Jawa Timur yang dipusatkan di Hawai Waterpark Malang, pada hari Minggu 30 April 2017.

No Image

Sekilas tentang profile Komunitas Muslim Bikers Indonesia (KOMBI) – My Faith My Adventure

Maret 21, 2017 elang 7

Halo Biker, sudah ada yang pernah dengar komunitas motor KOMBI? Ada juga yang namanya mirip-mirip yaitu KOMBO. Namun sebelumnya Elang mau perkenalkan dulu sebuah komunitas biker yang mungkin salah satu komunitas  motor non mainstream. Adalah komunitas KOMBI yang merupakan singkatan dari Komunitas Muslim Bikers Indonesia.

No Image

#XMAXFIRSTOWNERS Factory Visit ke Pabrik Yamaha Pulogadung

Februari 23, 2017 elang 0

Halo Biker, sebagaimana sudah sobat ketahui Yamaha XMAX 250 telah diperkenalkan sejak event Indonesia Motorcycle Show (IMOS), November 2016 lalu. Antusias biker Indonesia ternyata begitu positif menyambut maxi skutik Yamaha ini, terlihat dari list indent yang dibuka oleh YIMM telah mencapai ratusan penginden.

No Image

Yamaha gelar Maxi Yamaha Day ajang silaturahim pengguna Maxi Yamaha, rame euy

Januari 29, 2017 elang 0

Halo Biker, sejak hari Kamis (26/01) Elang sudah mendapat kabar bakal akan digelarnya acara bertajuk MaxiYamahaDay yang akan berlangsung di Taman Wiladatika Cibubur. Awalnya pengen datang pagi-pagi, tapi akibat terserang flu plus hujan terus di pagi hari Elang harus mundur agak sorean datang ke acara, toh dekat ini venuenya, hanya [Selengkapnya]

No Image

Ini bisa menjadi contoh bagaimana harusnya eksistensi sebuah komunitas motor

Oktober 7, 2016 elang 2

Halo Biker, menarik bagi Elang setiap kali bertemu dengan teman-teman biker dari ojek online, entah itu Gr*b, Go**k maupun Ub*r, ada aja prilaku yang bikin tersenyum dan membayangkan seandainya saja komunitas motor yang katanya brotherhood bisa memaknai apa arti brotherhood sebenarnya di jalanan.

No Image

Ratusan NMAX melakukan Victory Laps dalam seremonial pembukaan YSR 2

April 25, 2016 elang 1

Halo Biker, kemarin Minggu sirkuit Sentul diserbu ratusan motor Yamaha NMAX yang berasal dari berbagai komunitas Yamaha NMAX, datang dari berbagai kota. Selain untuk merayakan hari jadi Jakarta Max Owners (JMO), juga komunitas Yamaha NMAX ini ingin berpatisipasi memeriahkan seremonial pembukaan Yamaha Sunday Race seri kedua 2016.

No Image

Video Pelepasan Touring YROI to Sabang menuju Km. 0, semoga selamat sampai tujuan

April 2, 2016 elang 0

Halo Biker, Elang share video pelepasan peserta touring YROI (Yamaha R25 Owner Indonesia) yang diunggah Pa Abidin San (YIMM). Peserta touring ini adalah perwakilan  dari seluruh chapter Indonesia yang sudah disounding jauh-jauh hari. Ada yang dari Sulawesi, Kalimantan dan Jawa. Sedangkan Sumatra nantinya bergabung di sepanjang perjalanan yang dilewati.

No Image

Wow 1.000 Vixion berkesempatan melakukan Victory Lap di Sentul dalam event Sunday Race

Maret 20, 2016 elang 0

Halo Biker, ada yang istimewa di event Sunday Race seri pertama tahun ini yang digelar Yamaha, yup kehadiran 1.000 motor Vixion yang berasal dari 59 klub V-Ixion se-Jabodetabek cukup ‘menggemparkan’ gelaran Yamaha Sunday Race di hari kedua, Minggu 20 Maret 2016 di sirkuit internasional Sentul, Bogor. Gimana kemeriahan 1.000 Vixion [Selengkapnya]

No Image

Safety Riding Indonesia Max Owners JABODETABEK bersama POLDA Metro Jaya dan Yamaha Riding Academy

Maret 1, 2016 elang 0

Halo Biker, dapet info kegiatan event safety riding dari bro Achobule yang tergabung dalam klub Max Owners hari Minggu kemarin (28/2) di area parkir Polda Metro Jaya dan Aula RTMC.  Di penuhi oleh pasukan pengendara Nmax yang tergabung di dalam Indonesia Max Owners untuk mengikuti sosialisasi UU LALU LINTAS Dan [Selengkapnya]

No Image

Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) Lampung Terbentuk, Disambangi Turing Yamaha 150cc Series

Oktober 6, 2015 elang 2

Turing Yamaha 150cc Series Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) sebagai induk terbesar dan resmi dari seluruh klub serta komunitas bikers Yamaha seluruh Indonesia, meresmikan salah satu wilayah yang menjadi gerbang dari pulau Sumatera yaitu di Provinsi Lampung. Peresmian dilakukan di Main Dealer Yamaha Lampung yaitu PT Lautan Teduh di Bandar [Selengkapnya]

No Image

Meski Keterbatasan Fisik, Keseharian Echi Genjot Yamaha NMAX

September 9, 2015 elang 2

Salam sejutaumat, mas bro sekalian , memiliki keterbatasan fisik bukan berarti menjadi halangan untuk maju dan menikmati hidup. Demikian kiranya dari seorang Echi Pramitasari lady biker asal Lampung yang menyikapi kehidupannya dengan semangat dan optimisme, ajibnya ternyata kesehariannya Echi genjot Yamaha NMAX yang telah dimodifikasi sesuai kebutuhannya.