No Image

Pilihan Jatuh ke Helm Yamaha Livery 50th Anniversary Motogp

Agustus 16, 2011 elang 18

Bro sekalian, menyambung pilihan helm yang sempat EYD tulis beberapa waktu lalu, cekidot disini. Akhirnya EYD memutuskan ingin membeli dan mencoba sebuah helm fullface. Namun karena kesibukan dan kegiatan lain, EYD belum sempat untuk mencari helm fullface.

No Image

MotoGP Brno Ceko 2011: Stoner Juara, Simoncelli berhasil podium

Agustus 14, 2011 elang 4

Pembaca sekalian, seperti diketahui di sesi kualifikasi semalam, di grid terdepan diisi oleh Dani Pedrosa, Lorenzo dan Stoner. Lalu di grid kedua diisi oleh Simonceli, Ben Spies dan Rossi. Start dilakukan bagus oleh Pedrosa, Lorenzo berhasil nyodok di posisi terdepan diikuti Dovioso, Pedrosa dan Stoner. Lap kedua Rosi berhasil overtake [Selengkapnya]

No Image

Catatan Service Rutin MX: Ganti Kanvas Rem Pertama

Agustus 14, 2011 elang 10

Kemarin Sabtu bersamaan dengan jadwal service rutin New Jupiter MX yang ke-4 (service gratis+penggantian yamacoolant), dicek ternyata kanvas Rem Cakram Belakang MX sudah habis. Agak kaget juga selama ini kurang memperhatikan bagian kanvas rem belakang, secara dengan feeling pemakaian selama ini itu rem masih pakem-pakem aja 😀

No Image

Beberapa Detail Tambahan New Blade 2011

Agustus 14, 2011 elang 0

Kemarin Sabtu waktu sehabis service rutin MX, menyempatkan berhenti di acara promo Honda yang bertajuk “Obral Ramadhan” di Tamini Square. Tadinya EYD kira itu acara test drive Honda New Blade 😀 sehingga mau nyamperin  eh ternyata hanya acara promo penjualan. Langsung aja jiwa blogger pun keluar untuk cari bebek baru [Selengkapnya]

No Image

MotoGP Brno 2011 Kualifikasi: Pole position pertama Pedrosa semusim ini

Agustus 14, 2011 elang 0

Pada gelaran ajang pembuka MotoGP Republik Ceko setelah liburan panjang Dani Pedrosa pembalap kesayangan tim Repsol Honda mencapai pole position pertamanya di musim ini. Diikuti Lorenzo di posisi kedua yang berhasil unggul atas Stoner dengan selisih 0.269  detik di posisi ketiga. Selain Pedrosa yang gemilang, Valentino Rossi terlihat menunjukkan peningkatan [Selengkapnya]

No Image

Dan MX pun Dipasangi Limiter 80kph

Agustus 13, 2011 elang 2

Foto: DP Pembaca sekalian, membaca judul di atas mungkin oleh sebagian mas bro dirasa agak aneh ya 😀 Lah gimana gak aneh, Limiter CDI kok dikaitkan ama top speed cuman 80kph, maksudnya opo toh? Ini gak ada kaitannya ama CDI limiter atau tips modifikasi ala speedfreak. Ini murni artikel bertema [Selengkapnya]

No Image

Isu Kehadiran YZF R250 Kembali Menyeruak

Agustus 13, 2011 elang 2

Dari hasil blogwalking sehabis Subuh pagi ini EYD menemukan informasi terbaru di blognya mas Heru Ridertua tentang rumor bahwa saat ini Yamaha India sedang menyiapkan Yamaha YZF R25 yang secara desain luar plek 11-12 dengan R15. Lah jadi mirip CBR 250R dunk yang sama plek dengan adiknya CBR 150R.

No Image

Kenapa Yamaha New YZF-R15 Begitu Dinanti di Indonesia?

Agustus 10, 2011 elang 4

Pembaca sekalian, isu terbaru dari bocoran produk baru New Yamaha YZF R15 bisa diliat dari salah satu blogger di India, disana dikonfirmasi bahwa benar spyshoot dan rumor selama ini yang membingungkan apakah sosok motor baru Yamaha itu adalah R15 atau R25 adalah benar merupakan motor baru berkubikasi 150cc, berarti? Ya [Selengkapnya]

No Image

Godaan Biker Menjelang Berbuka Puasa

Agustus 8, 2011 elang 0

Di tulisan ini EYD mau menggambarkan tentang fenomena biker yang EYD amati selama di bulan puasa saat berangkat kerja maupun pulang kerja . Kebetulan jam berangkat EYD selama bulan puasa tidak berubah yakni jam 5.30 pagi saat Jakarta masih gelap. Kalau diperhatikan lalu lintas biker di pagi hari cenderung disiplin [Selengkapnya]

No Image

Perbedaan Rasa Nyemplak NJMX dengan Jupiter MX lawas

Agustus 7, 2011 elang 104

Artikel ini saya tulis untuk sharing pengalaman mengendarai sepeda motor Jupiter MX series. Mungkin berguna buat yang tertarik atau sedang pengen membeli New Jupiter MX. Sebelumnya EYD sudah pernah menggunakan Jupiter MX CW dari 2006  hingga 2010 kurang lebih 4 tahun setengah dan kini di 2011 EYD menggunakan  seri update [Selengkapnya]

No Image

Konsumen R2 Indonesia memang sensitif dengan desain

Agustus 6, 2011 elang 2

Pembaca sekalian, judul ini saya tulis untuk menggambarkan keadaan konsumen roda dua di tanah air yang begitu unik, karena memiliki selera yang tinggi dalam memilih atau menilai suatu produk sepeda motor. Kenapa konsumen Indonesia cenderung lebih memperhatikan desain ketimbang performa ataupun durabilitas mesin?

No Image

Angka Keramat Kecepatan Sepeda Motor

Agustus 4, 2011 elang 3

Pembaca sekalian, kalau membahas tentang penggila top speed atau speedfreak memang gak ada habisnya, akan selalu seru. Mungkin bagi yang penggemar top speed sering menyentuh atau mendengar istilah angka keramat. Apa sih maksud angka keramat di motor itu? Tak lain tak bukan adalah angka speed yang dilaju oleh motor dimana [Selengkapnya]

No Image

Yamaha mundur dari WSBK: Impactnya terhadap Yamaha Global dan YMKI

Agustus 2, 2011 elang 3

Membaca artikel dari Kang Taufik hari ini, muncul rasa kecewa dengan Yamaha Eropa. Bagaimana gak pamor tim Yamaha saat ini di WSBK begitu kompetitif, apalagi di seri terakhir Silverstone baik Melandri dan Laverty sedang menunjukkan performa terbaik mereka. Datanglah Yamaha yang seperti meletakkan bom di tengah keramaian dengan mengumumkan kepergian [Selengkapnya]

No Image

Dukungan Opini untuk Beralih ke Helm Full Face

Agustus 1, 2011 elang 11

Bro sekalian, judul artikel ini sengaja EYD tulis buat share sekaligus minta pendapat mengenai pemilihan plus minus antara helm half face dengan helm full face. Walau pengunjung blog ini belum seberapa jumlahnya tapi minimal pengunjung yang ada dan membaca artikel ini dapat memberikan komentarnya.